20 Apr 2018
Juru Bicara Kementerian Luar Negeri, Arrmanatha Nasir, bersama Direktur Kerja Sama Politik dan Keamanan ASEAN, M. Chandra Widya Yudha, menyampaikan press briefing kepada rekan-rekan pers di Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat (20/4). Dalam press briefing tersebut, Chandra menyampaikan rencana kehadiran Presiden Joko Widodo dan Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi pada rangkaian KTT ASEAN, 25-28 April 2018 mendatang di Singapura.
Selengkapnya